74 Arti Mimpi Haid Datang bulan Berdasarkan Weton Menurut Primbon Jawa

Apabila wanita mengalami haid itu sudah biasa terjadi , akan tetapi bagaimana jika datang bulan,haid dan menstruasi ini terjadi di dalam mimpi ?
Benarkah hal ini memiliki makna berkaitan dengan datang nya rejeki atau malah sebalik nya ?
Berikut penafsiran mimpi haid datang bulan menurut weton berdasarkan primbon jawa

Mimpi haid

Mimpi haid atau datang bulan, simbahgugel -  Haid adalah sebuah siklus yang pasti dialami oleh seluruh wanita diseluruh dunia dari rentan usia remaja hingga memasuki masa menopause setiap bulan nya.
Siklus ini terjadi disebabkan oleh tidak dibuahi nya sel telur di rahim wanita sehingga meluruh dari dinding rahim.

Rata rata setiap wanita memiliki siklus haid atau datang bulan sekitar 28 hari , namun tidak semua wanita siklus nya sama karena ada yang hanya setiap 20 hari sekali atau bahkan sampai 30 hari haid.

Dalam kepercayaan kejawen atau primbon jawa Mimpi haid atau datang bulan bisa menjadi sebuah pertanda akan terjadi nya sesuatu bagi yang mengalami nya.
Ramalan tersebut terekam dalam bab ramalan buku primbon tafsir mimpi yang akan coba penulis bagikan kali ini.

Baca juga :
  mimpi menikah lagi padahal sudah bersuami ? ternyata ini maknanya
Kumpulan arti mimpi bersetubuh dengan mantan,pacar,suami dan teman lengkap

Di dalam buku primbon mimpi sendiri terdapat bab khusus yang bernama saptawara, di dalam bab ini disebutkan bahwa makna mimpi haid ,datang bulan atau menstruasi dapat diketahui berdasarkan melihat jam ,hari,pasaran tanggal hingga bulan kapan si wanita tersebut bermimpi haid.

1. Arti mimpi haid atau datang bulan menurut primbon hari
Selain berdasarkan primbon jam kejadian, primbon haid juga dapat diketahui makna nya melalui hari kapan terjadi nya mimpi datang bulan ini.

Kamu bisa membuktikan benar atau tidak penafsiran nya dengan menandai kejadian yang kamu alami dikemudian hari :


  1. Jika mimpi haid di hari minggu : itu makna nya dia akan beretemu dengan teman lama , dimana kalian sudah sangat lama sekali tidak bertemu.
  2. Hari senin : akan memperoleh keuntungan besar dari usaha yang selama ini kamu bangun
  3. Hari selasa : kamu akan memperoleh kebahagian ,terlihat dari betapa suka ria nya kamu nanti
  4. Hari rabu : kamu akan mengalami sebuah pertengkaran dengan seseorang
  5. Hari kamis : akan mengalami kesedihan hati, biasa nya berhubungan dengan percintaan dan masalah keluarga
  6. Jika mimpi haid terjadi di hari Jumat : Itu tanda nya kamu akan memperoleh keuntungan besar, asal dari keuntungan ini biasa nya dari usaha yang mungkin saja kamu sepelekan
  7. Hari sabtu : akan ada kejadian yang mengejutkan ,bisa berubah surprise yang menyenangkan atau berita buruk yang menyedihkan.

2. Arti Mimpi datang bulan atau haid menurut pasaran jawa
Dalam penanggalan jawa, selain hari juga dikenal istilah pasaran , maka jika hari berjumlah 7 maka pasaran hanya berjumlah 5. Yaitu ; kliwon,legi,pahing,pon dan wage.
Ramalan mimpi haid juga menjadi kelima pasaran ini sebagai patokan firasat yang diramalkan.


  1. Jika mengalami mimpi haid di pasaran kliwon : ini pertanda bahwa dia kan mendapatkan keuntungan besar 
  2. Jika mimpi pada pasaran legi : akan mendapat riang hati dan kebahagiaan
  3. Jika mimpi datang bulan pada pasaran pahing : akan ada tamu yang datang kerumah, tamu itu secara tidak langsung membawa kebaikan
  4. Jika mimpi menstruasi pada hari pon : akan mengalami kejadian menyedihkan
  5. Jika mengalami mimpi haid pada pasaran wage : akan ada barang berharga milik mu yang hilang.


3. Makna mimpi haid atau datang bulan menurut jam
Haid akan datang kapan saja, bahkan saat si wanita sedang tertidur, oleh karena itu kebanyakan wanita akan menyiasatinya dengan menyediakan stok pembalut di hari hari perkiraan kapan dia akan mengalami datang bulan ini.

Baca juga : arti mimpi mandi keramas menurut primbon

Menurut primbon haid ramalan maupun firasat ini dapat dikaji melalui jam kejadian nya sebagai berikut :


  1. Jam 1 sampai hampir jam 2 an tengah malam : pertanda diri nya akan bertemu dengan seseorang dalam waktu dekat.
  2. Jam 2 sampai hampir mendekati jam 3 : Sebuah firasat bahwa ada seseorang yang dulu pernah berjanji dengan kamu dan dia akan datang untuk memenuhi nya
  3.  jam 3 sampai jam 4 : kamu akan mendengar sebuah janji dari seseorang walaupun entah itu kapan janji tersebut dapat terealisasi.
  4. jam 4 sampai jam 5 : menunjukan bahwa cinta mu akan mendapatkan ujian, berupa penyelewengan,ganguan dari orang ketiga dll
  5. Jam 5 sampai jam 6 : Aib yang selama ini kamu tutupi akan terbuka untuk diketahui secara umum hingga buat malu dirimu.
  6.  Jam 6 sampai jam 7 : Kamu akan mengalami rasa curiga dengan pasangan ,keluarga,teman atau orang terdekat mu.
  7. Jam 7 sampai jam 8 : Akan mendapatkan kabar menyenangkan
  8. Jam 8 sampai jam 9 : akan merindukan seseorang, biasa nya berhubungan dengan asmara. 
  9. Jam 9 sampai jam 10 : seseorang akan datang untuk memnuhi janjinya.
  10. Jam 10 sampai jam 11 : akan datang kebahagiaan dalam kehidupan mu.
  11. jam 11 sampai jam 12 : kesetiaan mu akan diuji dengan datang nya orang ketiga , kamu akan sedikit jatuh cinta kepada nya.
  12. jam 12 sampai jam 13 : akan memperoleh kebahagiaan
  13. Jam 13 sampai jam 14 : akan memperoleh kepuasan hati
  14. Jam 14 sampai jam 15 : akan mengalami sedikit kekecewaan dalam hal usaha,bisnis dan masalah asmara.
  15. Jam 15 sampai jam 16 : Pasangan mu akan memberimu surprise berupa hadiah yang bakal membuat mu senang.
  16.  Jam 16 sampai sampai 17 : akan mendapatkan perjuangan batin, bisa terjadi karena pasangan mu selingkuh dll
  17. Jam 17 sampai 18 : ada seseorang yang diam diam mulai mencintai anda
  18. Jam 18 sampai 19 : sesuatu yang kamu kerjakan akan memperoleh hasil yang mengecewakan .
  19. Jam 19 sampai jam 20: Pertanda kamu akan mengalami kekecewaan
  20. Jam 20 sampai jam 21 : Pertanda kamu akan mengalami banyak pikiran
  21.  Jam 21 sampai 22 : kamu akan merindukan kekasih mu
  22. jam 22 sampai 23 : akan mendapatkan pengalaman pahit di hidup mu
  23.  Jam 23 sampai 24 : hidup mu akan merasa sepi, kesendirian

4. Tafsiran primbon datang bulan menurut tanggal
Perlu simbah ketahui disini bahwa tanggalan yang dipakai untuk ramalan mimpi haid bukan lah tanggalan masehi yang selama ini kita gunakan, akan tetapi menggunakan tanggalan jawa sebagai patokan nya.


Berikut tafsiran mimpi haid menurut tanggalan jawa kejadian nya :
  1. tanggal 1 maknanya akan mengalami kegembiraan
  2. tanggal 16 maknanya akan mengalami marabahaya
  3. tanggal 2 makna nya akan mengalami kesusahan
  4. tanggal 17 maknanya akan ada yang menceritakan kebaikan mu ( memuji dibelakang mu )
  5. tanggal 3 maknya akan cekcok dengan seseorang
  6. tanggal 18 makna nya akan mendapat sedikit rintangan
  7. tanggal 14 maknanya akan mendapat keuntungan dari kerja keras nya.
  8. tanggal 19 maknanya akan difitnah oleh seseorang yang iri dengan kehidupan anda
  9. tanggal 5 maknanya akan mengalami kekcewaan
  10. tanggal 20 maknanya akan bermusuhan dengan seseorang ,biasa nya dari teman sendiri
  11. tanggal 6 maknanya akan mendengar suatu berita baik yang menyenangkan
  12. tanggal 21 maknanya akan mengalami kesusahan
  13. tanggal 7 maknanya akan mendapat hadiah menarik
  14. tanggal 22 maknanya akan mengalami kegembiraan
  15. tanggal 8 maknanya akan ada kenalan yang menikah
  16. tanggal 23 akan dibuka aib nya oleh seseorang
  17. tanggal 9 akan lepas dari perasaan kecewa
  18. tanggal 24 akan mendapat rejeki yang tidak terduga
  19. tanggal 10 akan dapat kabar dari kekasih
  20. tanggal 25 akan dapat uang
  21. tanggal 11 akan memperoleh kesenangan
  22. tanggal 26 akan memperoleh pujian
  23. tanggal 12 akan bersedih hati
  24. tanggal 27 akan memperoleh kepuasan hati
  25. tanggal 13 akan terbebas dari hutang
  26. tanggal 28 maknanya akan mengalami penderitaan
  27. tanggal 14 akan mendapat undangan dari mantan kekasih
  28. tanggal 29 akan bepergian jauh
  29. tanggal 15 akan mendapat kabar mengejut kan 
  30. tanggal 30 maknanya akan mendapat kesenangan
  31. tanggal 31 maknanya akan lolos dari bahaya yang mengancam
5. Tafsir mimpi menstruasi menurut bulan kejadian nya
Makna mimpi datang bulan juga bisa dilihat dari di bulan apa mimpi tersebut terjadi, kendati demikian sama seperti penafsiran menurut tanggalan jawa . Penggunaan nya hanya berlaku pada penanggalan saka bukan masehi.

  1. Mimpi datang bulan di bulan suro : ada seseorang diam diam menunggu kamu
  2. Jika terjadi di bulan sapar : akan ada yang sayang
  3. bulan mulud : akan ada yang menunggu
  4. Ba'da mulud : akan ada yang jatuh cinta
  5. Jumadil awal : akan banyak pikiran
  6. Jumadil akhir : akan dibenci orang banyak
  7. Ruah : akan ada yang sayang
  8. syawal : akan ada yang menanti 

0 komentar